Tak Ada Kata Berhenti!!! Tim Gugus Tugas Mensosialisakan Betapa Bahayanya Virus Covid-19 Di Desa Boyolali, Kecamatan Gajah

Sosialisasi dan pembagian masker dalam rangka penanganan pengendalian Covid-19 di Desa Boyolali, Kecamatan Gajah, target tempat kegiatan sosialisasi dan pembagian masker kali ini di tempat ibadah Masjid Baitul Mu’minin Desa Boyolali Gajah. Dinnakerind Kabupaten Demak yang tergabung dalam Tim IX Satuan Penegak Disiplin Protokol Kesehatan Covid-19 Kabupaten Demak bersama Dinkominfo Kabupaten, dan didampingi Forkompimcam yakni Camat Gajah, Kapolsek, Danramil Gajah serta Pemuda NU dan Banser semangat dalam melaksanakan Sosialisasi dan Pembagian Masker kepada Masyarakat Desa Boyolali pada hari Jum’at, 18 September 2020.

Sesuai arahan dari Bapak Camat, sosialisasi di fokuskan kepada jamaah yang mau melaksanakan ibadan shalad jum’at. Jumlah masker yang di bagikan kalai ini sangat terbatas, selanjutnya Tim akan di menekankan sosialisasnya kepada para jamaah. Dari pantauan di lokasi kebanyakan jamaah sudah memakai masker dari rumah, tim hanya membagiakan masker kepada anak – anak yang kebanyakan lupa memakai masker,ibadah sholad jumat di mulai pukul 12.00 WIB, shaf jamaah di atus sesuai jrak aman min 1 meter dan tidak ada musyafakhah setelah selessai sholad jum’at, dan setelah pelaksanaan ibadah sholad jum’at tim melaksanakan musyawarah bersama mendengarkan arahan dari Tim Gugus Tugas Percepatan penanggulangan Covid-19 Kabupaten Demak yang isinya tentang penerapan hidup sehat di tengah pandemi Covid-19, masyarakat di himbau selalu memakai masker, selalu mencuci tangan, menjaga jarak dan menghindari kerumunan massa.

Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*